Selasa, 04 Maret 2014

Kutub (Polaritas) Pada LED

Bagaimana cara mengetahui kutub positif dan kutub negatif LED? Jawabanya Sangat mudah. Resistor merupakan dioda semikonduktor yang dapat menghasilkan cahaya ketika dialiri arus dan tegangan dengan besar tertentu. Karena dasarnya dioda, LED mempunyai kutub yang berbeda (tidak seperti Resistor). Untuk mengetahu kutub-kutubnya, ada beberapa cara yang bisa dilakukan tergantung kondisi LED (biasanya LED yang sudah dipakai atau di potong kakiknya, agak sulit mengetahui kutubnya):
  1. Dengan multimeter
  2. Posisikan jarum atau switch pemilih pada nilai hambatan paling kecil. Cobalai probe positif (merah) dan negatif (hitam) simpan di kedua kaki LED, jika posisi benar, maka LED akan menyala. Jika LED menyala maka kaki yang disentuh oleh probe positif adalah kaki positif dan yang satunya lagi adalah negatif.
  3. Melihat kakinya
  4. Pada Gambar 1 sudah jelas, bahwa kaki LED yang panjang adalah positif, sedangkan kaki yang pendek adalah negatif.
  5. Melihat dalamnya
  6. Amati dalamnya dari atas, jika positif, maka garis - akan pendek, sedangkan yang panjang adalah negatif. Kita juga bisa cek dari samping, positif dan negatifnya seperti pada Gambar 1.
kutub positif negatif LED
Gambar 1: Kutub positif dan negatif pada LED. (Sumber: en.wikipedia.org)

8 komentar :

  1. Sangat membantu awam seperti ane, gan.
    Makasih banget nih ilmunya.

    Jadi ngga ragu mau bongkar speedometer motor. Hehe...

    BalasHapus
    Balasan
    1. Gw jg mau bongkar speedometer ane bro.. Led'y mati sebelah kira2 yg rusak apanya bro..

      Hapus
    2. Gw jg mau bongkar speedometer ane bro.. Led'y mati sebelah kira2 yg rusak apanya bro..

      Hapus

  2. Makasih Gan Jadi tercerahkan nih bagi saya seorang Pemula yang baru belajar

    Dunia Elektronika

    BalasHapus