Abstak
Arduino merupakan sebuah alat "multi-fungsi" yang mengarahkan kita untuk mengenal teknologi Mikrokontroler AVR. Disini akan dijelaskan secara detail dari awal tentang: Apa itu Arduino, kenapa Arduino, bagaimana cara menggunakannya, dan contoh-contoh kode. Hasil dari artikel ini, pembaca dapat lebih mengenal Arduino cara kerja dan cara penggunaannya.Keyword: Arduino, Mikrokontroler AVR, Kode program Arduino
Gambar 1: Logo Arduino |
Daftar Isi
- Pengantar Arduino
- Mengapa Arduino?
- Produk Arduino
- Download
- Instalasi
- Lingkungan dan Cara Penggunaan
- Referensi Bahasa yang Digunakan
- Library dan Instalasinya
- Contoh Kode Program dan Simulasi
- Bantuan (Saat ini belum adan masalah dari Pembaca)
bookmark dulu gan
BalasHapusOke terimakasih
BalasHapusMas. Sy mau knapa yh kopda saat menghubung kan board arduino sy ke pc.. Malah ada keterangan driver not found dan ada tanda silang merah!!! Pa. Arduino sy rusak... Tlng minta info nya mas! Trimakasih
BalasHapusPastikan driver-nya sudah terinstal. Jika sebelumnya pernah konek terus sekarang nggak, ada kemungkinan rusak. Coba ke komputer lain yang bisa konek Arduino
Hapus